Warganet lainnya ikut berkomentar. "Devon kucing sultan beruntung. Sehat-sehat terus Devon," ujar warganet ini.
"Bisa dibayangkan kalau masnya punya bayi beneran pasti banyak banget acaranya," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, kurang dari 24 jam setelah diunggah, video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 500 ribu kali di TikTok.
Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!