Warganet lain ikut berkomentar. "Orang baik pasti ketemu orang baik juga. Dengan membeli dagangan ibuk, secara nggak langsung bantu ibunya cepat pulang dan dapat penghasilan," ujar warganet ini.
"Jujur lebih respect sama orang yang jualan meskipun udah tua suka gua beli. Daripada yang ngemis minta-minta," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Minggu (6/2/2022), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 3 juta kali di TikTok.
Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!