Ratu Elizabeth Siap Rayakan 70 Tahun Bertakhta, Ini 7 Momen yang Jadi Sorotan

Sabtu, 05 Februari 2022 | 16:57 WIB
Ratu Elizabeth Siap Rayakan 70 Tahun Bertakhta, Ini 7 Momen yang Jadi Sorotan
Ratu Elizabeth (Instagram/@kensingtonroyal)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara pada 2015, Ratu mencetak sejarah sebagai anggota keluarga kerajaan terlama yang pernah bertakhta.

5. Ikut membuka Olimpiade London 2012

Di tahun yang sama dengan Diamond Jubilee, Ratu Elizabeth tampil bersama aktor Daniel Craig untuk pembukaan Olimpiade London 2012.

Di sana, Daniel Craig berperan sebagai James Bond. Keduanya sempat merekam video bersama di Istana Buckingham.

Kemudian, aktor pengganti Ratu Elizabeth tampak turun dengan parasut dari helikopter menuju venue Olimpiade, di mana Ratu Elizabeth yang asli menunggu.

Ratu Elizabeth Rayakan 70 Tahun Bertakhta (instagram.com/theroyalfamily)
Ratu Elizabeth Rayakan 70 Tahun Bertakhta (instagram.com/theroyalfamily)

6. Memiliki 4 anak, 8 cucu, dan 12 cicit

Bukan hanya sebagai pemimpin keluarga kerajaan Inggris, Ratu Elizabeth juga menjadi kepala keluarga yang memiliki 4 orang anak.

Selain itu, Ratu Elizabeth kini sudah punya 8 cucu dan 12 cicit.

Sepanjang momen tersebut, Ratu Elizabeth pun telah menghadiri berbagai acara pernikahan hingga perceraian anggota keluarganya.

Baca Juga: Rahasia Umur Panjang Ratu Elizabeth II, dari Tidur selama 8,5 Jam hingga Rutin Berjalan-jalan

7. Menikah selama 73 tahun

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI