9 Tanda Kucing Merasa Bosan dan Bagaimana Cara Menyikapinya dengan Tepat

Arendya Nariswari Suara.Com
Kamis, 03 Februari 2022 | 22:52 WIB
9 Tanda Kucing Merasa Bosan dan Bagaimana Cara Menyikapinya dengan Tepat
Animals photo created by freepik - www.freepik.com
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Merusak perabotan

Merobek karpet, mengunyah korden, atau mengunyah perabotan di rumah juga bisa menjadi salah satu tanda bahwa anabul Anda bosan. Perilaku merusak ini memang menjadi salah satu cara yang dilakukan kucing untuk menghibur dirinya sendiri.

5. Melupakan litter box

Ketika kucing merasa bosan, terkadang mereka lupa menggunakan litter box-nya supaya mendapatkan perhatian lebih. Tentu saja hal ini seringkali membuat Anda frustasi, oleh karena itu sering-seringlah bermain dengan mereka supaya anabul ini tidak cepat bosan.

6. Tidur berlebihan

Dalam keadaan normal, kucing bisa menghabiskan waktu hingga 15 jam sehari untuk tidur. Namun, ketika Anda menemukan mereka tidur melebihi waktu tersebut selama berhari-hari mungkin mereka merasa lesu karena bosan. Kucing sangat suka beraktivitas, kekosongan di dalam rumah seringkali membuat mereka bosan.

7. Makan berlebih

Jika kucing Anda tidak makan sebanyak biasanya, Anda mungkin mulai berpikir adanya suatu hal yang salah. Nah, salah satunya adalah rasa bosan atau bahkan sakit.

Beberapa kucing hanya makan dan makan bukan karena makan, mereka makan untuk melakukan sesuatu saja. Jika dibiarkan saja keadaan ini cukup berbahaya, karena kucing bisa terkena obesitas.

Baca Juga: Begini Cara Potong Kuku Kucing yang Benar, Lengkap dengan Tips supaya Kucing Tidak Menolak dan Memberontak

8. Self grooming berlebih

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI