Dalam proses pembuatan gambar ilustrasi harus mempertimbangkan beberapa aspek agar terbentuk suatu gambar ilustrasi yang baik dan benar.
- Menentukan tema gambar
- Menentukan Jenis Ilustrasi yang akan dibuat
- Menentukan komposisi, proporsi, keseimbangan, dan kesatuan pada objek gambar. Bisa membuat garis patokan wajah, mata, dagu dan sebagainya.
- Menggambar sketsa global sesuai cerita. Misalnya garis batas rambut dan dibuat sesuai garis patokan.
- Finishing atau penyelesaian dengan arsiran atau gelap terang.