Sentuhan baru untuk warna cat pintu cantik yang lebih ringan, hijau limau menciptakan kesan dekorasi rumah tak terduga. Meski hijau terang terlihat bagus dengan banyak warna, efek paling dramatis diciptakan dari perpaduan abu-abu dan dinding batang coklat tua.
6. Aqua Tropis
Semilir angin dan air laut, mengingatkan suasana pantai berpasir yang menenangkan. Manfaatkan warna favorit biru pantai ini yang dipasangkan dengan warna putih dan bata dinding coklat tua dan merah.
7. Ungu
Ungu adalah pilihan warna cat rumah cantik yang tak terduga dan memukau. Integrasikan warna ungu sepenuhnya dengan menambah karangan bunga musiman yang ditata rapi di depan pintu.
8. Coklat Mengkilap
Sekalipun pintu Anda bukan kayu solid, Anda bisa gunakan warna coklet. Sebagai warna netral yang hangat, coklat dapat melengkapi warna elegan lainnya dan menciptakan tampilan monokromatik yang berkilau untuk rumah Anda.
9. Abu-Abu
Abu-abu menjadi salah satu warna yang populer digunakan dari furnitur, warna cat rumah, hingga pintu rumah. Jauh dari kesan dingin dan industrial, abu-abu memiliki kekuatan untuk menciptakan keanggunan yang hangat dan effortless.
Baca Juga: Keren, Kampus Universitas Pancasila Memiliki 6 Rumah Ibadah Berbeda
10. Hitam