
Peristiwa apes itu sendiri turut mendapatkan atensi warganet. Hingga berita ini dipublikasikan, video itu sedikitnya telah mendapatkan 1.400 tanda suka.
Warganet juga membanjiri kolom komentar dengan beragam pendapat. Mereka menuliskan komentar-komentar kocak sampai merasa kasihan dengan siswa tersebut yang mendarat tidak sempurna saat melakukan roll depan.
"Aduh sakitnya tak seberapa, malunya itu," sahut warganet.
"Disuruh main boneka aja kok malah main kek gini," celutuk warganet.
"Melas pisan," celutuk warganet.
"Bisa lumpuh tuh. Atau juga bisa ya salam," komentar warganet.
"Pantang buat anak laki ngeliatin kalau dia ksakitan, dia udah meringis artinya sudah kesakitan bukan main-main ini. Semoga gak sampai cedera ya nak," tambah yang lain.
"Untung gak patah itu leher," timpal lainnya.
"Paling gak suka kalau lagi olahraga disuruh roll back roll," curhat warganet.
Baca Juga: Viral Penampakan Angkot Sultan, Ada Sofa hingga CCTV!
Video yang mungkin Anda lewatkan: