Salut! Nggak Cuma Pacaran, Pasangan Ini Sukses Bangun Bisnis hingga Punya Pabrik Sendiri

Jum'at, 31 Desember 2021 | 13:48 WIB
Salut! Nggak Cuma Pacaran, Pasangan Ini Sukses Bangun Bisnis hingga Punya Pabrik Sendiri
Ilustrasi Pasangan Bangun Bisnis (pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Pasangan Bangun Bisnis sambil Pacaran, sampai Bikin Pabrik (tiktok.com/@plotwist.id)
Pasangan Bangun Bisnis sambil Pacaran, sampai Bikin Pabrik (tiktok.com/@plotwist.id)

Melihat kerja keras pasangan satu ini selama pacaran, tidak sedikit warganet yang turut terinspirasi.

"Semoga bisa ketularan, amin," tulis salah satu komentar.

"Halo, Kak. Langgeng terus ya sama pasangannya. Gua doain kalian berdua bisa sukses di masa yang akan datang dan bisa banggain kedua orangtua kalian."

Warganet lain berkomentar, "Niat baik hasilnya baik ya, Kak."

"Mau dapet pacar dan partner yang berkembang bersama seperti ini," tambah komentar warganet lainnya melihat perjuangan pasangan ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI