- 3 sdm margarin, lelehkan
- 2 sdm saus barbeque
- 2 sdm saus sambal
- 1 sdm madu
Cara membuat:
- Pertama buat saus untuk dioleskan ke jagung bakar yakni dengan mengaduk rata margarin, saus barbeque, saus sambal, dan madu menjadi satu.
- Lalu bakar jagung bakar dengan mengoleskan bumbu yang sudah dibuat hingga matang secara merata
- Bakar jagung hingga matang secara merata dan sajikan dengan olesan bumbu yang sudah dibuat.
Resep Jagung Bakar Keju
Bahan:
- Jagung bakar yang sudah dikupas kulitnya
Bumbu:
- 2 sdm cream cheese (optional)
- 1 sdt bawang putih halus
- 2 sdm margarin, lelehkan
- 1/2 sdt kaldu bubuk
Cara membuat:
- Pertama buat saus untuk dioleskan ke jagung bakar yakni dengan mengaduk rata cream cheese, bawang putih yang telah dihaluskan, margarin, dan kaldu bubuk menjadi satu.
- Lalu bakar jagung bakar dengan mengoleskan bumbu yang sudah dibuat hingga matang secara merata
- Bakar jagung hingga matang secara merata dan sajikan dengan olesan bumbu yang sudah dibuat.
Itulah resep jagung bakar yang bisa menjadi referensi kamu sebagai camilan saat merayakan tahun baru.
Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat