Warganet lain ikut berkomentar. "Memegang laksa saat turbulensi ketika kamu memakai baju putih. Kamu adalah gadis pemberani," ujar warganet ini.
"Laksa di dalam pesawat benar-benar sebuah pilihan yang luar biasa," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Rabu (22/12/2021), video ini menjadi viral dan sudah ditonton sebanyak lebih dari 1 juta kali di TikTok.
Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!