Menengok Serunya Peringatan Hari Disabilitas Internasional di Terowongan Kendal Sudirman

Jum'at, 03 Desember 2021 | 13:06 WIB
Menengok Serunya Peringatan Hari Disabilitas Internasional di Terowongan Kendal Sudirman
Terowongan Kendal Sudirman sebagai lokasi peringatan Hari Disabilitas Internasional (Suara.com/Dini)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Agar hasil positif ini bisa diperluas, maka rencananya akan dibuat konsep serupa di wilayah lain di Jakarta seperti kantor Walikota Jakarta, stasiun KRL hingga stasiun MRT.

"Kita membuat warung Difabel seperti ini, ini Insyaallah tahun depan cukup banyak, ada 5 di setiap kantor walikota, dan ada beberapa di stasiun juga, insyaallah MRT kita berusaha mencari tempat yang pas," pungkas Saat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI