Pelajari Definisi Lembaga Sosial, Karakteristik dan Jenis-jenisnya yang Perlu Diketahui

Selasa, 30 November 2021 | 12:30 WIB
Pelajari Definisi Lembaga Sosial, Karakteristik dan Jenis-jenisnya yang Perlu Diketahui
Ilustrasi keluarga (pexels/Elina Fairytale).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun beberapa fungsi lembaga pendidikan:

  • Pendidikan memberi pengetahuan dan keterampilan.
  • Mengembangkan potensi yang dimiliki individu demi pemenuhan kebutuhan hidupnya.
  • Mengembangkan cara berpikir rasional.
  • Sarana melestarikan kebudayaan dengan cara mengajarkan dan membiasakan hal-hal berkaitan dengan kebudayaan masyarakat sekitar.

5. Lembaga Politik dan Hukum

Lembaga politik dan hukum adalah lembaga yang mengatur semua aktivitas yang berkaitan dengan pelaksanaan dan wewenang yang menyangkut kepentingan masyarakat.

Tujuannya agar tercapai suatu keteraturan dan tata tertib kehidupan bermasyarakat.

Contoh lembaga politik yang ada di Indonesia adalah Dewan Perwakilan Rakyat atau DPR yang berfungsi sebagai wakil rakyat di pemerintahan pusat. Selain itu, ada juga MPR, DPD, MK, MA, KY, dan lain sebagainya.

Adapun fungsi lembaga politik dapat kita jelaskan sebagai berikut:

  • Lembaga politik mengatur norma-norma tentang kekuasaan melalui undang-undang.
  • Lembaga politik berfungsi sebagai pengontrol atas konflik yang terjadi.
  • Menyelenggarakan pelayanan kepada masyarakat.

Sementara itu, fungsi lembaga hukum di antaranya:

  • Menegakkan keadilan.
  • Mengatur perilaku masyarakat agar sesuai dengan aturan hukum.

Baca Juga: Bergelar Pewaris Takhta Tertua di Dunia, Kondisi Kesehatan Pangeran Charles Jadi Perhatian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI