Taman Wisata Matahari, Intip Harga Tiket, Fasilitas dan Wahana Seru di Bogor Ini Yuk!

Arendya Nariswari Suara.Com
Minggu, 28 November 2021 | 12:46 WIB
Taman Wisata Matahari, Intip Harga Tiket, Fasilitas dan Wahana Seru di Bogor Ini Yuk!
Kawasan Taman Wisata Matahari (dok Taman Wisata Matahari)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  1. Penginapan: Villa, hotel, dan barak
  2. Wisata kuliner
  3. Lapangan
  4. Tempat parkir
  5. Toilet
  6. Tempat ibadah
  7. ATM
  8. Saung
  9. Gazebo

Selain memiliki fasilitas lengkap serta luas area yang mencapai 40 hektar, Taman Wisata Matahari juga memiliki bermacam wahana yang siap dicoba. Wahana di sini terbagi ke dalam 4 kategori, yaitu wahana wisata air, permainan, petualagan, dan wisata edukasi.

  1. Wahana wisata air: Waterpark, waterplay, paddle boat, perahu motor, dan lain-lain.
  2. Wahana permainan: Dino Park, Fantasy Land, Citra Land, dan Trampoline Park dengan harga tiket masuk yang terpisah.
  3. Wahana petualangan: Flying fox, ATV, paint all, dan lain-lain dengan harga tiket masuk yang terpisah.
  4. Wahana edukasi: Agro sawah, Wisata Pesawat Terbang, dan lain-lain.

Demikian informasi mengenai wisata keluarga, Taman Wisata Matahari. Untuk informasi lebih lanjut, kamu dapat mengunjungi laman resmi Taman Wisata Matahari di www.tamanwisatamatahari.id. 

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI