Tes Kepribadian Kebiasaan Belanja: Tipe Pembeli yang Seperti Apa Anda?

Minggu, 28 November 2021 | 07:15 WIB
Tes Kepribadian Kebiasaan Belanja: Tipe Pembeli yang Seperti Apa Anda?
Ilustrasi belanja. (Dok. Shopeepay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Pembeli hemat

Tipe pembeli ini, biasanya selalu berhasil mendapatkan penawaran harga terbaik, dari sisi diskon dan sebagainya.

Ini mengisyaratkan mereka punya kepribadian pemikir yang pandai bernegosiasi dan membujuk, Tipe ini juga dipandang sebagai sosok yang sulit dibodohi atau dimanipulasi.

6. Pembeli online

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apa yang Paling Kamu Takutkan dalam Hidup?

Alih-alih membuang waktu diperjalanan untuk membeli produk di toko secara langsung. Bagi pembeli ini, cukup dengan akses internet dan gadget di tangan bisa dengan mudah berbelanja.

Bila Anda tipe ini, maka artinya kepribadian modern yang mengikuti perkembangan zaman, mengikuti tren dan teknologi terkeni. Bisanya gen Z dan milenial termasuk dalam kategori ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI