"Kalau di Indonesia bisa setengah jam sendiri. Kadang sampai duduk dulu lama," komentar seorang warganet.
Warganet lain ikut berkomentar. "Emang di Jepang cepat. Kalau di Indonesia, udah jalan jauh sampai tempat koper, eh ternyata belum keluar," ujar warganet ini.
"Aku pernah di Haneda habis isi data imigrasi eh koperku udah dijagain Avsec karena udah keluar semua bagasi penumpangnya. Secepat itu," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Senin (22/11/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 400 ribu kali di TikTok.
Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!