Battle Mendoan Rp100 Ribu dan Rp2 Ribu, Ternyata Ini Perbedaannya

Kamis, 18 November 2021 | 20:16 WIB
Battle Mendoan Rp100 Ribu dan Rp2 Ribu, Ternyata Ini Perbedaannya
Tempe mendoan. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lain ikut berkomentar. "Gue juga pernah beli yang Rp100 ribu. Asli enak banget rasanya, lembut banget," ujar warganet ini.

"Goreng sendiri dapet banyak. Bisa-bisanya merelakan Rp100 ribu buat mendoan," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Kamis (18/11/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 1 juta kali di TikTok. 

Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI