Ini Detail Outfit Jokowi saat Jajal Sirkuit Mandalika, Semua Buatan Anak Bangsa!

Senin, 15 November 2021 | 09:45 WIB
Ini Detail Outfit Jokowi saat Jajal Sirkuit Mandalika, Semua Buatan Anak Bangsa!
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Sirkuit Mandalika yang terletak di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), pada Jumat (12/11/2021). (Foto: BPMI Sekretariat Presiden)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Gaya busana Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat meresmikan Sirkuit Mandalika tengah menjadi sorotan.

Jokowi meresmikan Sirkuit Mandalika yang terletak di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Lombok Tengah pada Jumat, 12 November 2021 silam.

Pada momen tersebut, Jokowi juga sempat menjajal menggunakan Sirkuit Mandalika dengan menggunakan sepeda motor pribadi.

Jokowi tampil dengan outfit serba hitam pada momen tersebut. Tak hanya itu, semua outfit Jokowi ternyata merupakan karya anak bangsa.

"Saya menjajal Sirkuit Mandalika sepenuhnya dengan dukungan produk dalam negeri. Helm, jaket, celana, sarung tangan, sampai sepatu yang saya gunakan adalah karya tangan-tangan terampil anak bangsa," tulis akun Instagram resmi Jokowi.

Detail Outfit Jokowi di Sirkuit Mandalika (instagram.com/jokowi)
Detail Outfit Jokowi di Sirkuit Mandalika (instagram.com/jokowi)

"Nyaman dipakai serta aman untuk digunakan. Dan cukup bergaya, bukan?" tambahnya.

Melihat gaya Jokowi dengan outfit anak bangsa tersebut, tidak sedikit yang memberikan pujian.

Dirangkum Suara.com, ini deretan outfit yang digunakan Jokowi sekaligus detail harganya.

1. Jaket

Baca Juga: Belanja Tas dan Kerajinan Khas Papua, Jokowi: Jangan Lupa Mampir di Pasar Noken Taman Imbi

Detail Outfit Jokowi di Sirkuit Mandalika (tangkap layar tokopedia.com)
Detail Outfit Jokowi di Sirkuit Mandalika (tangkap layar tokopedia.com)

Jokowi mengenakan jaket dari brand Rabbit & Wheels yang berasal dari Bandung, Jawa Barat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI