Tahap PDKT, Hati-Hati Oversharing dengan Calon Gebetan

Vania Rossa Suara.Com
Kamis, 04 November 2021 | 22:08 WIB
Tahap PDKT, Hati-Hati Oversharing dengan Calon Gebetan
Ilustrasi pasangan PDKT. (freepik.com/gpointstudio)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mainkan kreatifitas kamu saat menulis profil Tinder untuk menarik calon match. Gunakan fitur Passion di Tinder jika ingin berbagi hal-hal yang kamu minati atau carilah orang dengan minat yang sama melalui fitur Explore yang baru hadir. Ingat! Kamu bisa cerita lebih banyak tentang diri kamu dan sebaliknya, saat sama-sama sudah nyaman untuk berinteraksi secara langsung.

4. Perbanyak “Kamu” daripada “Aku”
Buat nyaman satu sama lain dengan lebih banyak bertanya tentang match kamu dibanding terlalu banyak bercerita tentang diri kamu. Kamu bisa lempar pertanyaan seputar bio si dia, pekerjaan, minat, hal-hal yang sedang viral ataupun beri dia pujian. Misalnya, ”Udah nonton Squid Game?”, “Kamu udah vaksin?”, atau bisa juga, “Aku suka banget dengan foto-foto kamu!” Siapa sih yang enggak suka pujian?

Itulah beberapa beberapa tips sederhana dan juga efektif supaya kamu tetap dapat membangun koneksi dengan calon match dan tidak berakhir dengan oversharing.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI