Ngakak! Ingin Tampil Seram Pakai Gaya Black Metal, Pria Ini Malah Mirip Pengantin Jawa

Kamis, 04 November 2021 | 09:31 WIB
Ngakak! Ingin Tampil Seram Pakai Gaya Black Metal, Pria Ini Malah Mirip Pengantin Jawa
Ilustrasi Makeup Black Metal (Pexels/A Koolshooter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melihat wajah pria yang didandani bak pengantin wanita tersebut, tidak sedikit warganet yang turut merasa terhibur.

"Niatnya jadi black metal malah jadi black widow," tulis salah satu komentar yang ditinggalkan warganet.

"Mau jadi rocker malah jadi sinden," tulis yang lain.

"Fix yang ndandani punya dendam kesumat."

"Wkwkwk malah jadi pengantin."

"Kata temen-temen black metalnya, 'kamu kok manglingi?'," tambah komentar warganet lain yang terhibur.

Cuitan itu sendiri kini sudah disukai hingga 2,1 ribu kali sejak dibagikan pada Kamis (4/11/2021).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI