Auto Syok! Beli Celana Rp2.000 Tapi Ongkir Jutaan, Warganet: Dikirim Pakai Buroq

Kamis, 28 Oktober 2021 | 17:45 WIB
Auto Syok! Beli Celana Rp2.000 Tapi Ongkir Jutaan, Warganet: Dikirim Pakai Buroq
Belanja Online (Envato)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Curhatan pembeli satu ini lantas ramai dikomentari warganet. Sejak dibagikan, sudah ada 11 ribu likes yang diberikan.

Tidak hanya itu, ada pula warganet yang turut membagikan pengalaman serupa saat sedang belanja online.

Ilustrasi belanja online. [unsplash]
Ilustrasi belanja online. [unsplash]

"Buset. Aku ongkir 4k aja mikir dulu, nggak aku check out," tulis salah satu komentar kaget.

"Ini yang dinamain beli ongkir gratis celana."

"Rp1.702.000 Jawa Timur, padahal pengiriman dari Jawa Tengah," ungkap warganet membagikan.

"Belinya di Mars."

"Gue yang tiap check out free ongkir kaget liat ini," tambah komentar lainnya.

Curhatan tersebut kini telah viral dan sudah ditonton hingga 285 ribu kali. Apa Anda juga pernah mengalami hal serupa?

Baca Juga: Asal Usul Celana Jeans, Ternyata Berawal dari Pelaut

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI