10 Ciri-Ciri Perempuan Bermental Baja, Apakah Anda Memiliki Salah Satunya?

Kamis, 21 Oktober 2021 | 18:12 WIB
10 Ciri-Ciri Perempuan Bermental Baja, Apakah Anda Memiliki Salah Satunya?
Ilustrasi perempuan bermental baja. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Menjadi perempuan tidak hanya bermodal cantik dan berpenampilan menarik saja. Akan tetapi, perempuan juga perlu memiliki mental baja untuk mengarungi kehidupan.

Apa yang dimaksud dengan memiliki mental baja?

Ada sepuluh ciri-ciri perempuan bermental baja yang dikutip dari Discovery Mood, berikut ulasannya!

Memiliki rasa percaya diri

Perempuan bermental baja disebut memiliki rasa percaya diri yang tinggi. Mulai dari penampilan, wawasan, dan juga kemampuannya.

Ilustrasi Percaya Diri (unsplash)
Ilustrasi Percaya Diri (unsplash)

Lewat kepercayaan dirinya, perempuan disebut mampu bekerja keras ketika ada tujuan yang sedang dikejarnya. Tentunya, tidak ada waktu untuk minder dan merasa insecure. Nah, apakah Anda salah satunya?

Produktif

perempuan yang bermental baja dikenal karena produktivitasnya dalam bekerja. Tak hanya itu, produktivitas yang dilakukan juga bertujuan, di mana ini menyangkut kehidupannya seperti pengembangan diri maupun aktivitas fisik.

Apakah Anda salah satu perempuan yang cukup produktif?

Baca Juga: Gadis Muda Ini Jadi Dirut BRI Sehari, Apa Pandangannya Soal Pemimpin Perempuan?

Optimis

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI