5 Jenis Tanaman Hias Alocasia dengan Corak Daun Unik, Bikin Suasana Ruang Jadi Lebih Segar

Arendya Nariswari Suara.Com
Kamis, 21 Oktober 2021 | 11:53 WIB
5 Jenis Tanaman Hias Alocasia dengan Corak Daun Unik, Bikin Suasana Ruang Jadi Lebih Segar
Tanaman alocasia. (Pexels/Huy Phan)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jenis alocasia berikutnya yaitu black velvet atau beludru hitam. Alocasia jenis ini sangat indah. Daunnya berukuran tebal berbentuk hati dan berwarna hitam pekat. Alovasia jenis ini juga memiliki tekstur seperti beludru yang dihiasi aksen putih keperakan. Alocasia Black Velvet ini akan membuat rumah kamu menjadi lebih elegan.

5. Alocasia Dragon Scale

Dragon scale atau Skala Naga merupajan jenis Alocasia yang memiliki warna dedaunan hijau muda atau keperakan dengan aksen  hijau tua seperti sisik besar. Pada bagian bawah daunnya berwarna hijau muda yang dihasi aksen coklat kemerahan. 

Nah, itulah jenis-jenis alocasia yang menarik untuk diketahui oleh para kolektor tanaman. Alocasia bisa kamu masukan dalam daftar tanaman hias untuk mempercantik rumaumu
 

Kontributor : Ulil Azmi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI