4. Menggunakan Cuka
Cuka berguna untuk memberishkan kotoran atau residu yang tertinggal pada setrika. Caranya, basahi handuk dengan cuka putih suling. Lalu, bersihkan kotoran pada tapak setrika dengan menutup bagian yang kotir dengan handuk tersebut. Diamkan selama 15-30 menit, lalu keringkan.
Nah, itulah cara cepat membersihkan setrika dari kotoran agar kulitas setrika tetap terjaga dengan baik. Selamat mencoba!
Kontributor : Ulil Azmi