Orangtua, Ajak Remaja Belajar Sains dan Kesehatan Mental Lewat Film dalam Acara Ini Yuk!

Rabu, 13 Oktober 2021 | 11:40 WIB
Orangtua, Ajak Remaja Belajar Sains dan Kesehatan Mental Lewat Film dalam Acara Ini Yuk!
Remaja Belajar Sains dan Kesehatan Mental Lewat Film (Dok. Goethe-Institut)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain itu, film-film tersebut juga akan ditayangkan di 3 pusat sains dan 6 komunitas. Dari ke-17 film, Knietzsche and Health (2020) dari Jerman yang disutradarai oleh Anja von Kampen adalah salah satu yang mengangkat isu kesehatan. 

Dalam film animasi berdurasi 3 menit itu, seorang filsuf muda bernama Knietzsche bercerita tentang pentingnya kesehatan: sistem kesehatan tubuh manusia harus bekerja dengan tepat, seperti jam, agar kehidupan kita berjalan tanpa kendala.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI