Ermey Trisniarty dan Perjalanan 20 Tahun Membangun Dapur Cokelat

Senin, 11 Oktober 2021 | 08:21 WIB
Ermey Trisniarty dan Perjalanan 20 Tahun Membangun Dapur Cokelat
Ermey Trisniarty di dapur produksi Dapur Cokelat. (Dok. Dapur Cokelat)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Akhirnya kita juga riset cara makan kue tetap safety dengan cara buatan sendiri di rumah. Resepnya tetap dari Dapur Cokelat," tutur Ermey,

Adapun produk Pemix hadir dalam bentuk pouch berisi bahan-bahan siap masak cokelat, dipacking dengan bahan khusus dan siap antar ke seluruh wilayah Indonesia.

Produk premix ini bisa dipesan melalui seluruh platform e-commerce, dan terbukti menjadi produk yang sangat diminati masyarakat Indonesia, bahkan dipesan hingga ke Papua.

"Premix ini sangat laku, dan menolong kita di masa pandemi. Bahkan sampai membuat kapasitas produksi kita tidak mencukupi, karena permintaan yang cukup tinggi, jadi supply kita tidak mencukupi," tutur Ermey.

Karena permintaan yang tinggi itu, Dapur Cokelat pun memperbaharui kapasitas mesin sehingga bisa menjawab semua permintaan dari pelanggan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI