Warganet lain ikut berkomentar. "Tapi ini bikin untung. Pembeli dapet promo, kurirnya dapet pesanan dan hemat bensin," ujar warganet ini.
"Wkwkwk aku juga suka kayak gitu kalau malas jalan kaki, padahal dekat," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Sabtu (25/9/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 600 ribu kali di TikTok.