Warganet lain ikut berkomentar. "Nggak baik lho konsumsi minyak terlalu banyak kayak gitu," ujar warganet ini.
"Dia yang makan kenapa gue yang takut jantung gue kenapa-kenapa kena kolesterol," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Sabtu (25/9/2021), video ini sudah disukai sebanyak lebih dari 11 juta kali di TikTok.
Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!