Sulap Sate Ayam Biasa Jadi Lebih Estetik, Warganet: Porsi Lebih Dikit, Harga Bisa Selangit

Sabtu, 25 September 2021 | 15:24 WIB
Sulap Sate Ayam Biasa Jadi Lebih Estetik, Warganet: Porsi Lebih Dikit, Harga Bisa Selangit
Ilustrasi sate - (Unsplash/@akharis)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lain ikut berkomentar. "Yang awalnya sate ayam menjadi meat skewe with peanut sauce," ujar warganet ini.

"Porsinya lebih dikit tapi harganya bisa selangit. Yuk pulang perut, kita nggak bakal kenyang," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Sabtu (25/9/2021), video ini sudah ditonton sebanyak 2 juta kali di TikTok.

Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI