Cuma Buat Hiasan, Harga Aksesoris Tas Aurel Hermansyah Bikin Syok Setara Cicilan Rumah

Sabtu, 25 September 2021 | 14:46 WIB
Cuma Buat Hiasan, Harga Aksesoris Tas Aurel Hermansyah Bikin Syok Setara Cicilan Rumah
Aurel Hermansyah. (Instagram/@aurelie.hermansyah)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ininya doang segini bisa buat nyicil rumah 3 bulan (emoji menangis)," ujar yang lain.

Bukan cuma aksesorisnya, tas Hermes Birkin yang dipakai Aurel dalam unggahan tersebut harganya juga tak sembarangan. Diketahui tas itu dibanderol dengan harga mencapai Rp1,1 miliar.

Aurel Hermansyah pernah memakai tas mewah ini saat menemani suaminya bekerja beberapa waktu lalu. Ketika itu, Aurel memasangkannya dengan busana dari retail ZARA seharga Rp999 ribu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI