3. Sakit di Hari Pernikahan, Momen Pengantin Pria Akad Bawa Infus Ini Bikin Ikut Mewek

Tidak ada yang ingin jatuh sakit di hari pernikahan. Meski begitu, ada kalanya hal tak terduga terjadi hingga rencana pernikahan harus diubah.
Belum lama ini, seorang wanita membagikan momen dari hari pernikahannya dulu. Wanita ini mengenang bahwa suaminya sakit saat menikah.
4. Viral Lelaki Hadir di Pernikahan Orangtua Perempuan yang Kini Jadi Istrinya

Seorang perempuan mengisahkan kisah uniknya dengan sang suami di TikTok miliknya @paydepayy, yang berhasil menarik perhatian warganet.
Dalam video viral tersebut, ia mengunggah foto pernikahan kedua orangtuanya, yang tengah berpose bersama dengan keluarga besarnya. Di sana, ada sosok bocah lelaki yang tak lain adalah suaminya sendiri.
Baca Juga: Beli Cabai, Malah Terkejut Dapat Fotokopi Identitas Lengkap sebagai Pembungkus
5. Video Tutorial Makanan Praktis dari Roti Tawar Viral, Ditonton 11 Juta Kali Gegara Ini