6 Ide Warna Cat Kamar Anak, Bisa Pengaruhi Psikologis Anak, Lho!

Pertimbangkan 6 warna cat kamar tidur anak untuk memberi efek psikologis yang baik.
Suara.com - Warna kamar cat kamar anak tak melulu harus putih. Selain mengikuti warna favorit anak, Anda juga bisa memilih warna cat kamar yang bisa pengaruhi psikologis.
Untuk mengetahui lebih lanjut ide warna cat kamar anak, simak artikel dari Rumah.com, portal properti terdepan di Indonesia berikut ini.
1. Warna Pink yang Feminim

Apabila Anda tertarik menciptakan nuansa feminin pada kamar anak, Anda bisa memilih warna pink. Warna ini juga bisa memberikan sebuah kesan teduh dan membuat suasana jadi lebih nyaman. Secara psikologis, warna pink akan membantu anak Anda menjadi lebih tenang.
Baca Juga: Anak Tasyi Athasyia Potong Rambut Setelah 8 Tahun Gondrong, Warganet Penasaran soal Jenis Kelamin
2. Warna Abu-abu yang Netral

Anak yang sudah mulai beranjak dewasa dan menginginkan sesuatu yang berbeda untuk kamarnya, bisa diwujudkan dengan mengaplikasikan warna abu-abu pada kamar anak. Warna abu-abu yang netral bisa digabungkan dengan warna lain. Warna abu-abu juga bisa memberikan kesan tenang dan membuat anak jadi lebih mudah untuk beristirahat.
Ingin tahu lebih detail soal lokasi rumah incaran Anda? Temukan informasi mendalamnya di AreaInsider Rumah.com.
3. Warna Peach yang Lembut dan Teduh

Apabila warna pink terlalu berkesan feminin, Anda bisa mengganti warna tersebut dengan cat warna peach. Warna peach masih memiliki karakter warna pink, sehingga juga dapat memunculkan nuansa yang lembut dan teduh. Warna ini dapat membantu anak menjadi lebih tenang, memiliki mood yang baik, sekaligus membuat perasaan lebih bahagia.
Baca Juga: 5 Inspirasi Kamar Anak Perempuan Bernuansa Pink, Look-nya Fresh!
4. Warna Putih agar Kamar Lebih Terang