Ramalan Zodiak 14 September 2021: Ada yang Bikin Emosi, Sagitarius Disarankan Tetap Santai

Selasa, 14 September 2021 | 06:15 WIB
Ramalan Zodiak 14 September 2021: Ada yang Bikin Emosi, Sagitarius Disarankan Tetap Santai
Ilustrasi wanita bersantai (pexels.com/Andrea Piacquadio)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Menurut ramalan zodiak hari ini, Selasa (14/9/2021), zodiak Sagitarius mungkin akan bertemu orang-orang yang memancing pertengkaran. Tetaplah santai dalam menghadapi mereka.

Bagaimana dengan peruntungan zodiak lainnya hari ini? Melansir Horoscope.com, berikut ramalan zodiak harian untuk 14 September 2021.

1. Virgo

Bicara soal karir, ini adalah hari yang baik untukmu. Ada keberuntungan yang datang, dan kamu mungkin terdorong untuk mencoba menjadi pemimpin. Jangan lupa bangun lebih pagi hari ini.

2. Libra

Jangan hanya diam saja dan menunggu keberuntungan datang padamu. Sebaliknya, kamu harus bertindak agar hal-hal baik datang padamu. Jangan takut mengekspresikan diri.

3. Scorpio

Bersiaplah menghadapi hari ini. Hal-hal akan berjalan cepat dan kamu harus sigap menghadapinya. Kamu juga menjadi lebih berani, tapi sebisa mungkin hindari kontroversi.

Ilustrasi pasangan bertengkar (pexels.com/cottonbro).
Ilustrasi bertengkar (pexels.com/cottonbro).

4. Sagittarius

Baca Juga: Tes Kepribadian Kesan Pertama: Mana Sepatu Hak Tinggi yang Kamu Sukai?

Beberapa orang tampaknya ingin memancing pertengkaran denganmu. Mereka juga berusaha membesar-besarkan masalah yang ada. Untuk menghadapinya, jangan terintimidasi atau ikut terbawa kepanikan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI