Suara.com - Nama yang maskulin dan terdengar gagah pastilah jadi pilihan untuk para orangtua yang menantikan bayi laki-laki. Jika Anda belum punya pilihan, 150 nama bayi laki-laki berawalan huruf S ini bisa jadiinspirasi.
- Saad : Bahagia
- Saaqib : Anak yang bersinar seperti bintang
- Sabah : Fajar
- Sabeni : Tegas, pemberani
- Sabil : Jalan
- Sabiq : Yang Mendahului
- Sabir : Yang Sabar
- Sabqi : Keutamaanku
- Sabran : Kesabaran
- Sabri : Kesabaranku
- Saburo : Cemerlang
- Sachar : Ingatan Tuhan
- Sachio : menguntungkan
- Sadad : Kejujuranku
- Sadan : Nama bayi Islam yang maknanya pembawa kebahagiaan
- Sadao : pria yang tegas
- Sadelih : Tempat duduk
- Safar : Perjalanan, Anak Yang Lahir Di Bulan Safar
- Safet : Murni
- Safiq : Belas Kasih
- Safir : Wakil, Duta Besar
- Safiy : Yang bersih dan jujur
- Safri : Cerah Dan Cemerlang
- Safri : cerah dan cemerlang
- Sagar : bijaksana
- Sagen : bijaksana
- Sagitarius : penyelamat
- Sahal : burung elang
- Sahistha: kuat
- Sahli : Kemudahanku
- Sahya : Seseorang yang mampu mempertahankan
- Said : Yang bahagia
- Saidi : Suka membantu, bahagia, dan pandai
- Saifan : Pedang Allah
- Saifuddin : Pedang Agama
- Saiful : Pedang kebenaran
- Saifullah : Pedang Allah
- Saige : bijaksana
- Sakala: sempurna
- Sakha : Kesejahteraan
- Sakhawi : Kemurahan Hati
- Sakuta : Pertolongan
- Salahuddin : Kebaikan Agama
- Salam : Keselamatan, Keamanan
- Salif : Yang Sebelumnya
- Salik : Pemuja Agama
- Saliman : Kesejahteraan
- Salman : Aman, tenang
- Salomo : laki-laki yang penuh dengan kedamaian
- Salvator : Sang Penyelamat
- Samad : Serba baik
- Samana : Nafas Hidup
- Sammad: kegembiraan
- Samsul : Romantis, Bersahabat, Berterima Kasih
- Samy : Perawakan Tinggi
- Sanad : Sandaran
- Sanaullah : Yang Beribadah Kepada Allah
- Sanborn : Saluran Yang Berpasir
- Sancho : Tulus Bersungguh-Sungguh
- Sande : Senja
- Sandero : pembela umat manusia
- Sandro : Orang Baik
- Sandy : penolong
- Sanford : Saluran Diseberang Sungai
- Sanjaya : Selamanya Berjaya
- Sannan : Berani, Tak Pernah Gentar
- Sano : putih, cerah
- Santoro : Hidangan para orang suci
- Saputra : Kesejahteraan alim dan pintar
- Sarfaraz : Raja, Pemimpin
- Sarim : Anak yang memiliki hati besar
- Satoru : fajar, diterangi, berpengetahuan, cerdik, pengertian, bijak
- Satoshi : cepat dalam berpikir, bijak
- Satya : Tulus hatinya
- Saulo : baik hati dan tulus hati
- Sayaka : Busur panah
- Sayyaf : Algojo
- Sebasta : laut
- Sebastian : Orang yang patut dihormati, dihargai, dan diagungkan
- Seiko : kebenaran
- Seiya : jujur, tulus
- Selby : Dekat Dengan Allah
- Selden : pohon di lembah
- Selik : berbahagialah
- Seno : Bijak
- Sepri : Bulan Safar
- Seref : Dihormati
- Sergei : Pelindung
- Serhan : Raja
- Serhat : Garis Perbatasan
- Sesto : Keenam
- Setu : Bayi Yang Lahir Hari Sabtu
- Sevastian : Pria Dari Sebasta
- Sevilen : Yang Dicintai
- Sevim : Cinta
- Shaga : petualangan
- Shahim : Anak yang cerdas
- Shailendra : Pemimpin yang memiliki pengetahuan luas
- Shamas : ucapan yang dapat dipercaya
- Shaquil : Tampan Dan Benar
- Shelden : lembah
- Sheridan : hebat
- Sherrif : Pemenang
- Sherwan : pelari yang sangat cepat
- Sherwin : cepat
- Sheya: tak terkalahkan
- Shivam: sopan santun
- Shoan : orang yang tampan
- Shon : cinta kedamaian
- Shuji : disiplin
- Shura : Orang Yang Baik
- Sidiq : Anak yang jujur dan tak suka berbohong
- Siggy : Penjaga Yang Berjaya
- Silas : Kayu atau hutan
- Silvio : Perak
- Sina : kebajikan
- Sinan : Laki Laki Hebat
- Skylar : Terpelajar
- Sofanor : lelaki bijaksana
- Sofyan : Cerdas
- Songan : Yang Kuat
- Sonnie : anak
- Srinarendra : Bermakna pemimpin yang cerdas
- Stefan : Mahkota
- Stefano : Seorang pria yang memakai mahkota
- Stein : Batu
- Stepan : Putra Mahkota
- Sterne : lelaki baik hati yang sederhana
- Steven : Mahkota
- Stewart : penolong
- Suffield : Ladang Sebelah Selatan
- Suharyanto : Terhormat, cerdas
- Sukarsa : Kemauan Yang Baik
- Suleiman : Perdamaian
- Sulistio : Penyelamat
- Sunirmal : Suci dan kemurnian
- Sutton : Kota Sebelah Selatan
- Svarga : Surga
- Swain : ksatria
- Syabil : Bintang
- Syadat : Yang Adil
- Syaddad : Yang perkasa
- Syafi : Yang menyembuhkan
- Syafiq : Penyayang
- Syahreza : Laki-Laki Yang Penuh Kasih Sayang
- Syahrizal : Memiliki hati yang tulus
- Syamsurizal : Matahari
- Syandana : Mengalir
- Syazwan : Harum kasturia
- Syden : Senyuman indah dan tawa
(Carissa)