Umat Muslim Harus Tahu, Ini 5 Hadist yang Menjelaskan Bahaya Berhutang

Kamis, 26 Agustus 2021 | 18:30 WIB
Umat Muslim Harus Tahu, Ini 5 Hadist yang Menjelaskan Bahaya Berhutang
Ilustrasi berhutang (pexels.com/Ahsanjaya)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Siapa saja yang berhutang dan ia tidak bersungguh-sungguh untuk melunasinya, maka ia akan bertemu Allah sebagai seorang pencuri." (HR. Al Baihaqi dalam Syu’abul Iman, no.5561, disahihkan Al Albani dalam Shahih Al Jami’ no. 2720).

Hadist kelima
Lewat hadist Abu Hurairah Radhiallahu ‘anhu, Nabi SAW menyatakan bahwa menunda hutang sama saja berbuat kezaliman.

"Penundaan pelunasan hutang oleh orang yang mampu adalah sebuah kezaliman, maka jika hutang kalian ditanggung oleh orang lain yang mampu maka setujuilah." (HR. Bukhari no.2287).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI