5. Baking Soda
Jika pakaian terkena noda es krim, bersihkan pakaian secara langsung menggunakan baking soda. Taburkan baking soda secukupnya pada area yang terkena noda es krim dan diamkan selama semalam. Di pagi hari, cuci pakaian tersebut seperti biasa.
Itulah beberapa cara untuk menghilangkan noda es krim yang membandel pada pakaian. Kamu dapat mengulang beberapa cara yang tertera di atas untuk hasil yang maksimal. Semoga informasi berikut ini dapat berguna untuk kamu yang sering kali kesusahan untuk membersihkan noda membandel seperti noda es krim.
Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat