3. Pria Ini Pamer Foto Masak, Pas Dizoom Sang Pacar Malah Temukan Bukti Perselingkuhan
![ilustrasi pria memasak [shutterstock]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/10/22/69823-ilustrasi-memasak-dengan-kompor-listrik.jpg)
Menjalin hubungan dengan orang lain memang bukan perkara mudah, beberapa pasangan kerap dihadapkan dengan permasalahan seperti salah satunya perselingkuhan. Contohnya saja seperti wanita yang bongkar perselingkuhan sang pacar usai pamer foto masak ini.
Siapa sangka, salah seorang wanita belum lama ini memergoki sang pacar berselingkuh ketika sedang berada jauh darinya. Seperti biasa, awalnya pemilik akun @kayla_peach ini sewajarnya seorang pacar yakni kerap menanyakan kabar kekasihnya.
4. Disuruh Emak Beli Gula di Warung, Sepatu yang Dipakai Bocah Ini Bikin Publik Geger

Saat masih kecil, tak jarang para ibu kerap meminta tolong kepada anak mereka untuk dibelikan sesuatu di warung. Misal saja seperti bocah berikut ini yang dimintai tolong sang ibu untuk membeli gula.
Ada yang malas-malasan, namun tak sedikit pula bocah bersemangat untuk membantu sang ibu membelikan berbagai macam bahan, mulai dari sayur, beras hingga gula.
Baca Juga: Minta Bantuan Nenek, Taktik Cowok Cari Tempat Parkir Dicap Kelewatan
5. Maharani Kemala Beli Dapur Rp14 Miliar Cash untuk Staf, Warganet: Beneran?