7 Alat Make Up Dasar yang Wajib Diketahui Pemula

Rifan Aditya Suara.Com
Jum'at, 06 Agustus 2021 | 16:15 WIB
7 Alat Make Up Dasar yang Wajib Diketahui Pemula
Berbagai macam alat make up. [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

7.  Oval brush

Ilustrasi alat make up, Oval brush (elemen envato)
Ilustrasi alat make up, Oval brush (elemen envato)

Oval brush biasa digunakan untuk mengaplikasikan foundation, bedak. Bahkan ada yang menggunakan alat make up ini untuk meratakan pewarna bibir. Kuas ini berbentuk seperti sikat gigi tetapi bentuknya oval dan lebih besar.

Terbuat dari bulu-bulu yang sangat halus dan tebal. Namun, alat ini kurang cocok digunakan untuk wajah berjerawat karena berpotensi membuatnya terkelupas dan teriritasi.

Kontributor : Lolita Valda Claudia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI