Kirim Buket Uang hingga Pakai Drone, Aksi Pria Hibur Pacar saat Isolasi Ini Viral

Senin, 05 Juli 2021 | 14:49 WIB
Kirim Buket Uang hingga Pakai Drone, Aksi Pria Hibur Pacar saat Isolasi Ini Viral
Viral Aksi Pria Hibur Pacar selama Isolasi Mandiri (tiktok.com/@yok_aja)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Unggahan akun @nyok_aja tersebut kini telah ditonton hingga jutaan kali oleh pengguna TikTok. Salah satu video bahkan telah ditonton hingga 8,4 juta kali.

Sejak dibagikan, aksi sang pacar yang totalitas menghibur selama isolasi mandiri tersebut viral. Tidak sedikit warganet yang turut baper, serta ramai meninggalkan komentar.

Viral Aksi Pria Hibur Pacar selama Isolasi Mandiri (tiktok.com/@yok_aja)
Viral Aksi Pria Hibur Pacar selama Isolasi Mandiri (tiktok.com/@yok_aja)

"Plis kalau ada cowok yang kayak gitu buat gua, asli langsung gua iket kuat-kuat," tulis salah satu komentar yang turut iri.

"Kapan aku punya pacar sweet kayak gini."

"Tetangga sebelahnya pasti menangis melihat secara langsung kayak gini," tambah yang lain.

"Mbak cuma mau bilang, Anda beruntung."

"Niat banget, gemes kak. Cepet sembuh ya kamu kak," tambah komentar lainnya mendoakan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI