"Itu hari pernikahannya. Pakailah sebanyak apa pun yang kamu mau," celetuk lainnya.
"OMG aku juga ingin memiliki beberapa gaun saat menikah nanti," tutur lainnya terinspirasi.
"Aku butuh link untuk setiap outfit. Aku sedang mencoba menyusun rencana pernikahan dan sangat membutuhkannya," kata warganet lain.
Sementara itu, Chip Girl diketahui menikah dengan sesama influencer, @chipguyhere, pada akhir bulan Juni kemarin. Acara pernikahan itu digelar di mansion mewah milik mereka.