Meski Carla tidak memiliki masalah untuk menguangkan kehamilannya, namun dia tetap lebih berhati-hati agar tak membuat bayinya nanti dalam sorotan.
Dia tetap ingin melindungi bayinya yang baru lahir secara online, tetapi mengakui dia tidak akan bisa menolak kesepakatan jika ada majalah yang menawarkan 15 ribu poundsterling atau Rp300 jutaan untuk melakukan pemotretan.