Lepas Rindu Masakan Ibu, Begini Cara Membuat Opor Ayam Sederhana di Rumah

Arendya Nariswari Suara.Com
Rabu, 09 Juni 2021 | 15:50 WIB
Lepas Rindu Masakan Ibu, Begini Cara Membuat Opor Ayam Sederhana di Rumah
Ilustrasi opor ayam saat lebaran (Pixabay/polymanu)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Mendengar nama makanan opor ayam tentunya yang terpintas dalam kepala Anda adalah sebuah makanan yang disajikan saat momen lebaran dan dimakan bersama keluarga.

Namun bagaimana jika sewaktu-waktu anda ingin memakan opor tersebut sedangkan lebaran masih lama? Berikut kami rangkumkan cara membuat opor ayam sederhana yang bisa anda masak dirumah.

Cara Membuat Opor Ayam Sederhana

Sesuai dengan namanya, opor ayam jenis ini merupakan salah satu opor ayam yang lumayan mudah untuk disajikan. Berikut adalah cara membuat opor ayam sederhana.

Bahan-Bahan Opor Ayam Sederhana

Untuk membuat opor ayam sederhana langkah pertama yang harus anda lakukan adalah mempersiapkan bahan-bahan berikut:

  • 1/2 kg ayam
  • 4 butir telur (Jika diperlukan)
  • 3 batang sereh geprek
  • 4 lembar daun salam
  • 4 lembar daun jeruk
  • 1 ruas lengkuas geprek
  • 1 bungkus santan kara
  • Secukupnya Air
  • Minyak goreng secukupnya untuk menumis
  • Secukupnya Bawang goreng

Bumbu halus:

  • 7 siung bawang merah
  • 5 siung bawang putih
  • 5 butir kemiri
  • 1 ruas jahe
  • 2 ruas kunyit
  • 1 sendok teh ketumbar
  • 1 sendok teh lada bubuk
  • Garam secukupnya
  • Gula secukupnya

Langkah-Langkah Membuat Opor Ayam Sederhana

Setelah anda menyiapkan bahan-bahan di atas anda bisa melanjutkan untuk memasak opor ayam sederhana dengan mengikuti runtunan cara di bawah:

Baca Juga: Revolusi Cara Memasak dengan Koki Robot: Bisa Memasak Ribuan Jenis Makanan

1.  Siapkan Ayam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI