dr Richard Lee Ungkap 5 Bahan Alami yang Bisa Hilangkan Flek dan Wajah Jadi Glowing

Rabu, 26 Mei 2021 | 08:42 WIB
dr Richard Lee Ungkap 5 Bahan Alami yang Bisa Hilangkan Flek dan Wajah Jadi Glowing
Ilustrasi bahan alami atau tanaman obat (herbal). (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Tahukah Anda bahwa ada beberapa bahan alami yang bisa membantu menghilangkan flek hitam dan membuat wajah glowing?

Seperti diketahui, flek hitam termasuk salah satu masalah kulit yang umum dialami oleh banyak orang. Kondisi ini bisa disebabkan oleh banyak faktor, seperti bekas jerawat, efek paparan sinar matahari yang berlebihan, perubahan hormon, termasuk genetik.

Untuk mengatasinya, kulit membutuhkan asupan yang bisa didapatkan dari berbagai bahan alami. Selain mudah, cara ini juga dinilai lebih ramah kantong dan bisa dilakukan kapan saja di rumah.

Namun, menurut Pakar Dermatologis dr Richard Lee, MARS, pemakaian bahan alami untuk menghilangkan flek hitam harus dilakukan dengan tepat. Jika tidak, hal tersebut malah dapat mengiritasi kulit, yang menyebabkan kulit kemerahan.

Baca Juga: Cek Fakta: Benarkah Meneteskan Lemon ke Hidung Dapat Mengobati Covid-19?

Untuk mengetahui lebih lanjut, mengenai apa saja bahan alami yang bisa digunakan untuk flek hitam. Berikut lima herbal yang bisa menghilangkan flek di wajah, seperti yang dirangkum dalam video di kanal YouTube dr Richard Lee. Simak di halaman selanjutnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI