Beli Es Teh Harga Rp2.500 di Solo, Publik Kaget Pas Lihat Penampakannya

Arendya Nariswari Suara.Com
Selasa, 18 Mei 2021 | 09:01 WIB
Beli Es Teh Harga Rp2.500 di Solo, Publik Kaget Pas Lihat Penampakannya
Ilustrasi es teh. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Dikasih barang murah enak 'ragu'dikasih barang mahal berkualitas bilang 'kemahalan'siapakah kita,"ungkap salah seorang warganet.

"Kasihan banyak banget yang ngejudge pakai air mentah, padahal di Solo emang banyak yang semurah itu. Sampai kadang mikir ini untungnya dari mana ya, dan tehnya Solo terbaik, jangan salah,"imbuh warganet lain.

"Ini solo mana ya nder? Mau juga nyamperin ke sana,"timpal warganet lainnya.

Sampai dengan artikel ini ditulis, foto es teh jumbo Rp2.500 di Solo tersebut telah viral dan mendapatkan 20 ribu lebih likes dari warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI