Teknik Memasak Rendang Agar Memiliki Tekstur Daging Empuk

Rifan Aditya Suara.Com
Minggu, 16 Mei 2021 | 09:00 WIB
Teknik Memasak Rendang Agar Memiliki Tekstur Daging Empuk
Teknik memasak rendang - Rendang (Foto: shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4.     Mengolah daging dan bumbu

Dalam mendapatkan rasa rendang yang maksimal, maka buatlah bumbu dengan bahan-bahan yang masih segar dan haluskan dengan cara digiling. Setelah dihaluskan maka tuang santan dan kemudian rebus bersama bumbu halus. Setelah mengental dan mengeluarkan minyak, barulah daging dimasukkan untuk dimasak hingga matang.

5.     Memperhatikan cara mengaduk

Disaat memasak rendang, perhatikan cara mengaduk dengan benar. Aduk daging rendang dengan mendorong dengan spatula agar tidak gosong dan pastikan agar bentuk potongan daging tetap terjaga.

Demikian adalah teknik memasak rendang yang mudah dan praktis yang dapat dipraktekkan di rumah. 

Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI