Nagita Slavina Pakai Casing HP Nyaris Rp21 Juta, Begini Penampakannya

Selasa, 13 April 2021 | 16:30 WIB
Nagita Slavina Pakai Casing HP Nyaris Rp21 Juta, Begini Penampakannya
Presenter Raffi Ahmad bersama dengan istrinya, Nagita Slavina berpose untuk difoto ketika ditemui saat acara teaser serial animasi 'Lorong Waktu si AA' di Darmawangsa, Jakarta Selatan, Selasa (15/12). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Beli casing mapuluh rebu aja gue mikirnya berhari-hari apalagi seharga motor (emoji menangis)," komentar warganet lain.

Ini bukan satu-satunya casing HP Nagita Slavina yang branded dan dibanderol dengan harga mahal. Sebelumnya, artis cantik ini diketahui setidaknya memiliki tiga koleksi casing HP yang harganya mulai dari Rp800 ribu hingga Rp18 juta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI