Santap 10 Bungkus Nasi Padang, Pria Ini Disebut Jadi Saingan Tanboy Kun

Rabu, 07 April 2021 | 16:09 WIB
Santap 10 Bungkus Nasi Padang, Pria Ini Disebut Jadi Saingan Tanboy Kun
Ilustrasi nasi padang. (Elements Envato)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lainnya juga turut berkomentar. "Gue makan nasi Padang 1 bungkus aja udah engap, apalagi ini 10 bungkus," ujar warganet ini.

"Kok perutnya mampu ya menampung sebanyak itu," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Rabu (7/4/2021), video pria makan 10 bungkus nasi padang ini telah viral dan sudah ditonton sebanyak lebih dari 4 juta kali di TikTok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI