Hits: Murid Salah Balas Chat Guru, Keistimewaan Bulan Syaban

Vania Rossa Suara.Com
Selasa, 16 Maret 2021 | 10:03 WIB
Hits: Murid Salah Balas Chat Guru, Keistimewaan Bulan Syaban
Murid Salah Balas Chat Guru. (Twitter/@txtdaripelajar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Saat baru bangun tidur, biasanya kita suka kurang fokus karena belum tersadar sepenuhnya. Alhasil, kejadian salah balas chat bisa saja terjadi, seperti yang dialami murid ini. Sang guru mengirim pesan kepada muridnya untuk menanyakan tugas pelajaran bahasa Indonesia. Balasan muridnya, di luar dugaan. Seperti apa?

Berita hits berikutnya adalah seputar bulan Syaban. Setelah melalui bulan Rajab, Senin 15 Maret 2021, umat Muslim memasuki Syaban yang merupakan bulan kedelapan dalam penanggalan hijriyah. Di 1 Syaban 1442 H ini, Ustaz Q Nuron Habibie dari Pondok Pesantren Al Ihya Bogor menganjurkan umat Muslim untuk memperbanyak amalan selama bulan Syaban sebelum menyambut Ramadan. Apa saja?

Baca berita selengkapnya lewat tautan di bawah ini!

1. Baru Bangun Tidur, Murid Ini Salah Balas Chat Guru

Murid Salah Balas Chat Guru. (Twitter/@txtdaripelajar)
Murid Salah Balas Chat Guru. (Twitter/@txtdaripelajar)

Saat baru bangun tidur, biasanya kita suka kurang fokus karena belum tersadar sepenuhnya. Alhasil, kejadian salah balas chat bisa saja terjadi, seperti yang dialami murid ini.

Sebuah tangkap layar pesan antara murid dan gurunya diunggah akun Twitter @txtdaripelajar. Guru tersebut mengirim pesan kepada muridnya untuk menanyakan tugas pelajaran bahasa Indonesia. Balasan muridnya, di luar dugaan.

Baca selengkapnya

2. Hari Ini 1 Syaban 1442 H, Ini Amalan dan Keistimewaan Bulan Syaban

Ilustrasi amalan dan keistimewaan bulan Syaban. (Shutterstock).
Ilustrasi amalan dan keistimewaan bulan Syaban. (Shutterstock).

Setelah melalui bulan Rajab, hari ini, Senin 15 Maret 2021, umat Muslim memasuki Syaban yang merupakan bulan kedelapan dalam penanggalan hijriyah.

Baca Juga: Hari Ini 1 Syaban 1442 H, Ini Amalan dan Keistimewaan Bulan Syaban

Di 1 Syaban 1442 H ini, Ustaz Q Nuron Habibie dari Pondok Pesantren Al Ihya Bogor menganjurkan umat Muslim untuk memperbanyak amalan selama bulan Syaban sebelum menyambut Ramadan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI