Viral Pasta Gigi Rasa Es Krim Cokelat KFC, Warganet: Takutnya Jadi Camilan

Selasa, 23 Februari 2021 | 08:20 WIB
Viral Pasta Gigi Rasa Es Krim Cokelat KFC, Warganet: Takutnya Jadi Camilan
Pasta gigi rasa es krim KFC (TikTok @makanterusss.page)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lainnya pun juga turut berkomentar. "Itu mah nanti nggak gua buat sikat gigi, tapi malah gua cemilin," ujar warganet ini.

"Takutnya nanti gue telen lagi abis sikat gigi, bukannya kumur-kumur," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Senin (22/2/2021) malam, video pasta gigi rasa es krim cokelat KFC ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 500 ribu kali di TikTok.

Apakah Anda penasaran ingin mencobanya?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI