Aturan lain, mereka juga tidak boleh membawa anak ke pernikahan, mewarnai kuku, dan memakai lensa kontak berwarna.

Sejak dibagikan, kontrak berisi aturan bagi pengiring pengantin itu banjir kritikan. Bahkan, dikabarkan hanya ada 6 dari 10 pengiring yang setuju menandatanganinya.
Meski begitu, wanita ini tetap ngotot mempertahankannya. Menurutnya, ini adalah cara agar dia tidak stres menjelang pernikahan.
Bagaimana menurut Anda?