"Aku nggak tahu kenapa reply-nya pada salty-salty, padahal aku malah ngakak. Aku yakin sendernya bercanda doang," imbuh warganet lain.
"Aku juga sudah melakukan hal itu sejak kelas 3 SD. Lebih hemat waktu juga kali, daripada lu nunggu makanan dingin 10 menit," ujar warganet lainnya.
Wah, jadi bagaimana? Apakah kalian juga doyan makan bakso pakai es batu seperti Nadin Amizah?